Postingan

Resume Jaringan Komputer dan Internet - Nadya (8E) 21

Gambar
  Jaringan Komputer dan Internet Nadya Safwah Pratistha (21)- 8E   A.     Jaringan Komputer   Jaringan komputer adalah sebuah arsitektur di mana dua atau lebih komputer terhubung satu sama lain dan digunakan untuk berbagi data .   1.       Jaringan Lokal (Local Area Network)   Jaringan lokal adalah jaringan komputer berkabel maupun nirkabel yang menghubungkan komputer dengan perangkat lainnya dalam wilayah terbatas seperti dalam rumah, sekolah, kampus, universitas, atau gedung kantor.   Untuk mengakses perangkat pada jaringan lokal, perangkat yang kita miliki harus terhubung terlebih dahulu dengan jaringan lokal tersebut   Jika ingin menghubungkan lebih dari dua perangkat dalam jaringan yang sama, dibutuhkan perangkat tambahan, yaitu switch atau router . Yaitu perangkat keras jaringan yang menghubungkan perangkat di jaringan komputer dengan menggunakan paket switching untuk menerima dan meneruskan data dari suatu perangkat ke perangkat tujuan .   -   

Remedial STS Informatika - Nadya (21) 8E

 REMEDIAL 1. Saya pertama kali belajar Informatika saat kelas 7 karena saya hanya belajar TIK (salah satu elemen informatika) di SD. Sebagai salah satu murid Omjay saat kelas 7, saya merasa bahwa pelajaran Informatika itu unik meski awal-awalnya saya terkejut karena teknik pembelajaran yang dilakukan Omjay. 2. Karena cara saya belajar mungkin kurang sesuai dengan teknik belajar Informatika yang dimaksud untuk mempersiapkan diri untuk mengerjakan soal-soal STS Informatika. 3. Materi tentang konsep Informatika, belajar lewat kasus-kasus nyata, aktivitas yang dirancang pada setiap bab, pentingnya refleksi, memaknai, dan mengoneksikan pengalaman  4. Cara berpikir untuk menyelesaikan persoalan, yang cara penyelesaiannya, jika dikembangkan, dapat dilakukan oleh komputer. Dengan demikian, kita akan belajar bagaimana menyelesaikan berbagai persoalan dengan cara yang efektif dan efisien 5. Membuat kopi, membuat mie goreng, dan memasak nasi (semuanya membutuhkan algoritma atau langkah-langkah) 6

RANGKUMAN INFTK 3

  TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI Nadya Safwah Pratistha 8E (21)   A.   Perangkat Lunak Aplikasi dan Fitur Aplikasi                                                         Perangkat lunak aplikasi atau program aplikasi (disingkat aplikasi) adalah program komputer yang dirancang untuk melakukan tugas tertentu yang berkaitan dengan pengoperasian komputer itu sendiri (Oxford English Dictionary). Aplikasi biasanya digunakan oleh pengguna, yang biasanya disebut end-user.   1.    Objek Aplikasi a.      Aplikasi pengolah kata digunakan untuk mengelola dokumen yang terutama terdiri atas teks yang berada dalam halaman, memiliki sejumlah paragraf, kata, tanda baca, dan lain-lain. b.      Aplikasi pengolah lembar kerja digunakan untuk mengelola sekumpulan lembar kerja (worksheet), yang di dalamnya dapat berisi angka, teks, formula (rumus), dan lain-lain.   Objek utama aplikasi diolah sementara pada jendela aplikasi yang terbuka. Dengan demikian, jendela aplikasi itu adala

Rangkuman Bab 1 INFTK Nadya 8E

Gambar
 Nadya Safwah Pratistha 21 8E Informatika dan Pembelajarannya   A.      Informatika dan Profil Pelajar Pancasila   Semua pelajaran dalam kurikulum Indonesia ditujukan untuk membentuk Profil Pelajar Pancasila, rumusannya, "Pelajar Indonesia merupakan pelajar sepanjang hayat yang memiliki kompetensi global dan berperilaku sesuai nilai-nilai Pancasila ”.   Informatika membantu menyiapkan diri sebagai warga dunia digital (dunia maya melalui internet). Di dunia digital, kita perlu cara komunikasi, sopan santun dan etika, dan mengembangun kebiasaan-kebiasaan baik yang menumbuhkan karakter warga digital yang baik.   B.      Cara Belajar Informatika Lima hal utama yang menjadi keunikan cara belajar Informatika: 1.       Materi tentang konsep Informatika 2.       Belajar Lewat Kasus-Kasus Nyata 3.       Aktivitas yang Dirancang pada Setiap Bab 4.       Pentingnya Refleksi, Memaknai, dan Mengoneksikan Pengalaman 5.       Pentingnya Minat dan Motivasi   C.